Chords

Adera - Lebih Indah

Intro 1

Interlude 1

Verse 1

Saat ku tenggelam dalam sendu

Waktu pun enggan untuk berlalu

Ku berjanji 'tuk menutup pintu hatiku

Entah untuk siapa pun itu

Verse 2

Semakin kulihat masa lalu

Semakin hatiku tak menentu

Tetapi satu sinar terangi jiwaku

Saat ku melihat senyummu

Chorus 1

Dan kau hadir merubah segalanya

Menjadi lebih indah

Kau bawa cintaku setinggi angkasa

Membuatku merasa sempurna

Dan membuatku utuh

'Tuk menjalani hidup

Berdua denganmu selama-lamanya

Kaulah yang terbaik untukku

Interlude 2

Verse 3

Kini ku ingin hentikan waktu

Bila kau berada di dekatpku

Bunga cinta bermekaran dalam jiwaku

'Kan kupetik satu untukmu

Chorus 2

Dan kau hadir merubah segalanya

Menjadi lebih indah

Kau bawa cintaku setinggi angkasa

Membuatku merasa sempurna

Dan membuatku utuh

'Tuk menjalani hidup

Berdua denganmu selama-lamanya

Kaulah yang terbaik untukku

Bridge 1

Kupercayakan seluruh hatiku padamu

Kasihku, satu janjiku

Kaulah yang terakhir bagiku

Interlude 3

Chorus 3

Dan kau hadir merubah segalanya

Menjadi lebih indah

Kau bawa cintaku setinggi angkasa

Membuatku merasa sempurna

Dan membuatku utuh

'Tuk menjalani hidup

Berdua denganmu selama-lamanya

Kaulah yang terbaik untukku

Post-Chorus 1

Yang terbaik untukku

Outro 1